Minggu, 02 Oktober 2011

Menghilangkan Tulisan “PRODUCED BY AN AUTODESK EDUCATIONAL PRODUCT” Pada AutoCad

Apakah anda pernah ngeprint gambar dengan menggunakan program autocad?? Hasilnya gimana?? Apakah selalu tertera tulisan “PRODUCED BY AN AUTODESK EDUCATIONAL PRODUCT” pada tiap tepi gambar?? Saya punya solusinya tanpa harus menginstal ulang program anda.
Mungkin pada saat mengintal program autocad anda mencentang “PRODUCED BY AN AUTODESK EDUCATIONAL PRODUCT” pada salah satu step untuk mengintal program ini. Maka hasilnya pada setiap anda mencetak gambar maka akan selalu disertai tulisan tersebut. Tapi jangan khawatir, saya punya satu tips untuk menghilangkan tulisan tersebut.
Pada saat memulai program AutoCad akan muncul pertanyaan “PRODUCED BY AN AUTODESK EDUCATIONAL PRODUCT” Do You Want To Continue?? Kalau anda klik “No” maka gambar tidak akan ditampilkan yang keluar malah template baru. Maka anda harus klik “Yes” tapi saat diprint maka “PRODUCED BY AN AUTODESK EDUCATIONAL PRODUCT” aka nada pada tepi gambar. Caranya untuk menghilangkan adalah sebelum anda print gambar tersebut, SAVE dulu file anda dengan mengganti format file menjadi “DXF”. Nah… buka lagi file tersebut kemudian print deh… pasti tulisan “PRODUCED BY AN AUTODESK EDUCATIONAL PRODUCT” sudah tidak ada. Lalu Anda boleh menyimpan gambar tersebut kembali dengan format “DWG”.

6 komentar:

  1. ada cara lain ga bro..

    soal nya saya coba masih ada tulisannya mulu..
    thanx's !!

    BalasHapus
  2. Thanks ya mas bro...berhasil caranya.

    BalasHapus
  3. gut....gut...gut....sampeyan memang puinter mas bro..matursuwun yak...

    BalasHapus
  4. Tiket Pesawat Murah Online, dapatkan segera di SELL TIKET Klik disini:
    selltiket.com
    Booking di SELLTIKET.COM aja!!!
    CEPAT,….TEPAT,….DAN HARGA TERJANGKAU!!!

    Ingin usaha menjadi agen tiket pesawat??
    Yang memiliki potensi penghasilan tanpa batas.
    Bergabung segera di agne.selltiket.com

    INFO LEBIH LANJUT HUBUNGI :
    No handphone : 085363402103
    PIN : 5C0C4F38

    Segera Mendaftar!!!
    Tidak ada kata terlambat untuk sukses, jika ada kemauan!

    BalasHapus
  5. Sudah says coba mulainaotocad 2004 sampai 10 ..kl di spuluh disimpanndxf..Tp elev hilang yg ada tinggal conture

    BalasHapus
  6. Sudah says coba mulainaotocad 2004 sampai 10 ..kl di spuluh disimpanndxf..Tp elev hilang yg ada tinggal conture

    BalasHapus